PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENDIDIKAN SOFTSKILL

Sulistyani Puteri Ramadhani, Rudi Ritonga

Abstract


Pendidikan sebagai usaha sadar manusia untuk memanusiakan manusia ke arah yang lebih baik kurang berhasil atau dengan kata lain gagal. Salah satu penyebabnya adalah akibat dari pergeseran makna pendidikan ke arah pengajaran. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk mengembangkan dan mengakrabkan kembali softskill untuk masyarakat. Konsepnya adalah menciptakan masyarakat yang memiliki softskill untuk edukasi. Latar belakang pengabdian ini proses pembelajaran “kering” dengan transaksi pendidikan nilai dan lebih menitikberatkan pada aspek pengetahuan atau dengan kata lain pendidikan kita lebih menekankan aspek teknis atau keterampilan keras (hard skills), kurang menekankan keterampilan lunak (soft skills). Sofskills adalah kemampuan non teknis yang tidak terlihat wujudnya namun sangat diperlukan untuk sukses dan kemampuan non teknis yang bisa berupa talenta dan bisa pula ditingkatkan dengan pelatihan dan proses pembelajaran secara sistemik dan berkelanjutan di lingkungan keluarga, sekolah/kuliah dan masyarakat. Pengembangan melalui rekayasa softskills itulah yang merupakan solusi utama dalam permasalahan pengembangan strategi pemberdayaan masyarakat di Kecamatan Pancoran Tebet Jakarta

Keywords


pengabdian, softskill, masyarakat

Full Text:

PDF

References


Achmadi, T. A., Anggoro, A. B.,

Irmayanti, I., & ... (2020). Analisis

Tingkat Soft Skills Yang

Dibutuhkan Mahasiswa di Abad

… Busana Dan Boga, 8(2),

–151.

https://journal.unnes.ac.id/nju/i

ndex.php/teknobuga/article/vie

w/29049

Ariyani, E. D. (2013). Studi deskriptif

mengenai soft skills pada

mahasiswa di polman bandung.

Sosiohumaniora, 15(2), 151–157.

Novia Lucas Cahyadi Lie, Dr. Noviaty

Kresna Darmasetiawan, S.Psi., M.

S. (2017). Pengaruh Soft Skill

Terhadap Kesiapan Kerja

Menghadapi Masyarakat

Ekonomi ASEAN pada Mahasiswa

S1 Fakultas Bisnis dan

Ekonomika Universitas Surabaya.

Jurnal Ilmiah Mahasiswa

Universitas Surabaya, 6(2), 19.

https://journal.ubaya.ac.id/inde

x.php/jimus/article/view/1074

Putri, Y. E., Nuraina, E., & Styaningrum,

F. (2019). Peningkatan Kualitas

Hard Skill Dan Soft Skill Melalui

Pengembangan Program

Teaching Factory (TEFA) Di Smk

Model Pgri 1 Mejayan. Jurnal

Pendidikan Ekonomi UM Metro,

(2), 26–33.

Yohana, A., & Hamfara Yogyakarta, S.

(2021). Penguasaan Softskill

Mahasiswa dan Pembinaannya

Youth &. Islamic Economic

Journal, 2(1), 13–27.

Yunitasari, R., & Hanifah, U. (2020).

Pengaruh Pembelajaran Daring

terhadap Minat Belajar Siswa

pada Masa COVID 19. Edukatif:

Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(3),

–24




DOI: https://doi.org/10.31326/jmp-ikp.v5i2.1423

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.