PENGARUH MEDIA SOSIAL SEBAGAI REFERENSI INVESTASI DIGITAL GENERASI MUDA DENGAN REGRESI LINEAR BERGANDA

Silvester Dian Handy Permana, Ade Syahputra, Ketut Bayu Yogha Bintoro, Fariz Allawi Ghozali

Abstract


Iklim investasi di Indonesia jika dibandingkan dengan negara maju lainnya masih sangat rendah. Pada masa pandemi ini, banyak dari masyarakat Indonesia memulai untuk berinvestasi melalui platform digital. Mereka mendapatkan banyak informasi mengenai investasi dari beberapa media digital yang sekarang dapat diakses kapan saja dan dimana saja. Namun, investasi juga mempunyai resiko yang besar jika tidak disertai oleh analisis yang tepat. Masyarakat juga bisa terpengaruh pada investasi bodong yang ditawarkan dalam media digital dimana mereka dijanjikan untuk mendapatkan return yang besar dalam jangka waktu yang sangat singkat. Instrumen investasi yang ditawarkan kepada masyarakat sangatlah banyak mulai dari Saham, Reksadana, Emas, Obligasi, hingga Aset Kripto. Oleh maka itu, penelitian ini akan mengukur seberapa besar pengaruh dari media sosial dalam referensi atau menjadi acuan dalam investasi yang dilakukan oleh generasi muda. Penelitian ini akan mengambil responden generasi muda yang berusia 17 hingga 35 tahun dan sudah memulai investasi dalam bentuk apapun. Penelitian ini akan menghasilkan model penerapan media sosial dalam pengaruh investasi yang dilakukan oleh generasi muda. Hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat untuk menjadi referensi para generasi muda agar mendapatkan konten dalam media sosial yang komprehensif untuk menjadi referensi investasi yang tepat.

Keywords


Investasi Digital; Media Sosial; Referensi Investasi; Regresi Linear

Full Text:

PDF

References


Rosyid, A. et al. (2021), Investasi Digital Sebagai Solusi Mengurangi Perilaku Konsumtif Milenial Masa Pandemi Covid-19, CAPITAL: Jurnal Ekonomi dan Manajemen, vol. 4, no. 2, pp. 125-136

Mustaqim, A. H. (2021), Strategi Komunikasi Investasi Dan Daya Saing Untuk Menari Investor, Jurnal Public Relations-JPR, 2(1), 8-16.

Utami, A. P. (2020), Pengaruh Edukasi Pasar Modal, Ekspektasi Return, Persepsi Risiko, Motivasi Pada Minat Investasi Mahasiswa, Skripsi: Universitas Islam Indonesia Yogyakarta.

Mulyandi, M. R., Puspitasari, V. A. (2018), Industri kreatif media sosial, Dan minat berwirausaha: Sinergi menuju pembangunan berkelanjutan, National Conference of Creative Indusrty

Zulkarnaini, Z. (2021), Analisa Faktor Tingkat Keberhasilan Digital Marketing Lewat Media Sosial Facebook, STEI: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta.

Nurhanifah, S. (2021), Pengaruh Media Sosial Intagram IDX Riau Terhadap Minat Investor Berinvestasi di Galeri Investasi Syariah-BEI Fakultas Syariah dan Hukum UIN Suska Riau Ditinjau Menurut Ekonomi Syariah, Skripsi: Universitas Islam Negri Sultan Syarif Kasim Riau-Pekanbaru.

Wangi, C. W. S., Sari, M. P. I (2021), Antusiasme Pemuda Indonesia dalam Gerakan Investasi sebagai Dampak atas Kemajuan Teknologi Internet, Supremasi Hukum, vol. 17, no. 2.

Utami, A. A. (2020), Pengaruh Edukasi Pasar Modal, Ekspektasi Return, Persepsi Risiko, Motivasi Pada Minat Investasi Mahasiswa.

Utami, N. (2017), The Unfluence Of Using Collaborative Strategic Reading (CSR) Towards Students’ Reading Comprehension At The Second Semester Of The Eleventh Grade Of Sma Negeri 16 Bandar Lampung In 2016/2017 Academic Year, Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung.

Setyorini, N., Indriasari, I. (2020), Does millennials have an investment interest? Theory of planned behaviour perspective. Diponegoro International Journal of Business, 3(1), 28-35.

Firdhausa, F., Apriani, R. (2021), Pengaruh Platform Media Sosial Terhadap Minat Generasi Milenial Dalam Berinvestasi Di Pasar Modal, Supremasi Hukum, 17(02), 96-103.




DOI: https://doi.org/10.31326/sistek.v4i1.1448

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JOURNAL IDENTITY

Journal Name:  Journal Information System and Science Technology

Jurnal Sistem Informasi dan Sains Teknologi


e-ISSN: 2684-8260
Publisher: Program Studi Sistem Informasi, Universitas Trilogi, Jakarta Selatan, Indonesia
Publication Schedule: February and August
Language: Indonesian and English
APC: Free of charge (submission, publishing) 
Indexing:  Google Scholar, Garuda, Neliti, One Search, Base, DRJI, Road, Crossref, Index CopernicusWorldCat, ScilitDimensions (find by DOI article)
OAI addresshttp://trilogi.ac.id/journal/ks/index.php/SISTEK/oai?verb=ListRecords&metadataPrefix=oai_dc
Collaboration Partners: Indonesian Association of Higher Education in Informatics and Computing (APTIKOM)

Contactjurnalsistek@gmail.com (Whatsapp Number: +628192454119)

license :
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Journal Information System and Science Technology (Jurnal Sistem Informasi dan Sains Teknologi) is Published by Information System Department Trilogi University, South Jakarta, Indonesia. 

Under license CC-BY from Creative Commons Attribution.